Temukan Inspirasi Perjalanan di Blog Travel Bahasa Indonesia Catperku

Selamat datang di Catperku.com – sebuah travel blog wisata inspiratif yang dijalankan oleh Fahmi, seorang Travel Blogger asal Indonesia. Dahulu bekerja di kantor, kini Fahmi mengejar kebebasan dengan menjadi pekerja lepas demi menikmati waktu liburan yang fleksibel.

Fahmi memiliki kecintaan pada pantai, meski jarang berenang, dan sangat menikmati trekking karena senang berjalan kaki. Dalam perjalanannya, ia tidak hanya mengeksplorasi keindahan Indonesia, tetapi juga selalu terbuka untuk petualangan di luar negeri.

Sebagai seorang Travel Blogger dan Travel Writer, Fahmi bermimpi untuk menjelajahi dunia, mengarungi jalur darat Asia-Eropa, menikmati perjalanan naik kereta api melintasi Trans-Siberia, dan menghabiskan masa pensiun di sebuah desa yang damai. Mimpi-mimpi ini menjadi dasar konten inspiratif yang ada di Catperku.com.

Jika Anda tertarik untuk berkolaborasi atau membantu mewujudkan mimpi Fahmi lewat travel blog Indonesia catperku.com, jangan ragu untuk menghubunginya sekarang melalui email: catperku[at]gmail.com.

Kunjungi halaman kerjasama untuk informasi lebih lanjut mengenai cara kerjasama dengan catperku.com, dan halaman portofolio untuk brand yang pernah bekerjasama dengan catperku.com.

Jelajahi website catperku.com, kunjungi channel youtube catperku untuk inspirasi perjalanan, cerita petualangan, dan tips traveling yang akan memperkaya pengalamanmu!

Berikut beberapa pilihan destinasi terbaik yang bisa kamu jelajahi di travel blog Indonesia catperku.com ini:

Berikut Cerita Perjalanan Terbaru Di 2024 Untuk Inspirasimu!

 

 

Jemeluk Bay : Don’t Judge Beauty by It’s Cover!

Catperku.com (Travel Blogger Indonesia) – Rencana snorkeling di japanese ship wreck point pun saya batalkan seketika. Saat sedetik mata saya melihat gugusan karang yang terlihat jelas dari atas jok sepeda motor saya. Ya! Saya jadi teringat kalau sebelum japanese shipwreck point ada sebuah spot snorkeling yang ingin saya coba. Namanya Jemeluk Bay!

Pura Tanah Lot Bali Pura Populer Untuk Wisata!

Catperku.com (Travel Blogger Indonesia) – Tanah Lot terdiri dari kata “Tanah” yang diartikan sebagai batu karang, “Lot” yang diartikan sebagai laut. Tanah lot yang dimaksudkan adalah sebidang tanah yang berupa karang, yang berada di tengah laut.

Jalan – Jalan Dengan Sedikit Rencana!

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Nah! bagaimana kalau ide traveling itu muncul secara impulsif? Biasanya ide impulsif itu muncul ketika weekend, dimana waktu libur hanya ada sekitar dua hari saja. Merencanakan itinerary dengan detail terlebih dahulu tentunya akan membuang waktu. Bisa - bisa malah weekend dihabiskan untuk merancang itinerary! doh! saya tidak mau itu terjadi.

Kereta Api Malioboro Ekspres : Info Harga Tiket, Jadwal, Rute

Catperku.com (Travel Blogger Indonesia) – Kereta api Malioboro Ekspres, siapa yang tak kenal dengan nama tersebut? Berikut adalah Info harga tiket, jadwal, hingga rute Kereta Api KA Malioboro Express terbaru tahun [y] di travel blog Indonesia catperku.com.

Pantai Karma Kandara : Info Lengkap Private Beach Club Di Bali!

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Ini enggak ada hubungannya dengan film Angling Darma, atau semacamnya. Tapi adalah cerita sebuah pantai yang ada di Bali Selatan. Jadi, sudah pernah tahu Pantai Karma Kandara? Atau malah sudah pernah main - main ke tempat ini? Dulu, Pantai Karma Kandara itu termasuk hidden beach-nya Bali lho. Eh, malah bisa dibilang private beach sih. Tapi enggak tahu deh sekarang, era teknologi kan informasi cepat banget menyebarnya. Pun, pantai yang satu ini enggak bisa dilewatkan ketika lagi liburan ke Bali.

Cara Membuat Makanan Sushi Jepang : Tips dari Okayama untuk Pemula!

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Siapa yang tidak kenal sushi, salah satu makanan khas Jepang yang lezat ini? Makanan dari Negara Jepang yang dikenal sebagai Sushi ini mungkin salah satu yang paling terkenal dan digemari di seluruh dunia. Sushi terdiri dari nasi yang dicampur dengan cuka, garam, dan gula, yang diaduk dan dicetak menjadi potongan kecil. Potongan nasi ini kemudian di atas dengan berbagai bahan, seperti ikan mentah, telur, sayuran, atau bahkan buah-buahan.

Touring Keliling Bali Sendiri Naik Sepeda Motor!

Catperku (Travel Blogger Indonesia) – Akhirnya todo list saya yang satu itu berhasil saya jalankan dengan mulus dan sempurna. Dengan ditemani tiga orang kawan saya, Bali berhasil kami kelilingi dalam dua hari, melewati jalur utama terluar pulau Bali. Waoww! keliling Bali dalam dua hari!? naek motor pula? are you guys crazy!!!? gak capek tuh? Nope! Keliling Bali cuma sekitar 400 km saja, dua hari adalah waktu yang pas untuk menikmati pulau dewata dengan cara yang sedikit berbeda.

Review: Pengalaman Terbang Dengan KLM Royal Dutch Airlines

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Tentu saja saya milih KLM tanpa pikir panjang. Yah itung itung cobain salah satu maskapai dari eropa sebelum nantinya beneran bisa terbang kesana untuk napak tilas sejarah Perang Dunia ke II. Singkatnya, setelah saya pindah dari KLIA2 ke KLIA yang tampak ruwet itu, saya bisa naik ke pesawat Boeing 777-300 tanpa halangan yang berarti.

Pengalaman Naik Kereta Wisata Resort Shirakami (リゾートしらかみ)

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Adalah kereta api Rapid Resort Shirakami (リゾートしらかみ), yang merupakan salah satu kereta api populer di Jepang. Bahkan saking populernya, demi bisa naik kereta yang satu ini saya sampai memesan tiket sehari sebelum keberangkatan. Kebetulan Rapid Resort Shirakami (リゾートしらかみ) ini melayani jalur utara Jepang yang searah dengan tujuan saya yaitu Pulau Hokkaido. Selain sebagian besar jalur kereta akan melewati tepi laut Jepang, jalur ini juga menghubungkan Kota Akita dan Aomori.

Pengalaman Berkunjung ke Kantor Google Indonesia

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Pengalaman Berkunjung ke kantor Google Indonesia, seperti apa ya? Simak ulasannya di travel blog Indonesia catperku.com ini deh. Mirip dengan kantor Google lainnya di berbagai penjuru dunia, kantor Google Indonesia pun mengadaptasi ruangan-ruangan dengan budaya lokal dan atraksi wisata di sekitarnya.

Tips Cara Cetak / Mencetak Tiket Kereta Api Sendiri!

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Terobosan terbaru dari KAI adalah adanya mesin cetak tiket mandiri. Lalu berikut ini adalah tips cara mudah mencetak boarding pass atau print dan cetak tiket Kereta Api sendiri di tahun ini pada mesin tiket yang ada di stasiun!

4 Alasan, Jangan Ke Bromo Ketika Peak Season!

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Gara - gara itu juga saya jadi tahu kalau di musim liburan itu Gunung Bromo bakal ramai banget broh~~ Karena itu saya mencoba berbagi kepada teman - teman, agar sebaiknya tidak memaksakan diri berlibur ke Bromo ketika musim liburan atau peak season. Paling tidak buat teman - teman yang ingin menikmati Taman Nasional Bromo Tengger Semeru dengan maksimal.