Temukan Inspirasi Perjalanan di Blog Travel Bahasa Indonesia Catperku

Selamat datang di Catperku.com – sebuah travel blog wisata inspiratif yang dijalankan oleh Fahmi, seorang Travel Blogger asal Indonesia. Dahulu bekerja di kantor, kini Fahmi mengejar kebebasan dengan menjadi pekerja lepas demi menikmati waktu liburan yang fleksibel.

Fahmi memiliki kecintaan pada pantai, meski jarang berenang, dan sangat menikmati trekking karena senang berjalan kaki. Dalam perjalanannya, ia tidak hanya mengeksplorasi keindahan Indonesia, tetapi juga selalu terbuka untuk petualangan di luar negeri.

Sebagai seorang Travel Blogger dan Travel Writer, Fahmi bermimpi untuk menjelajahi dunia, mengarungi jalur darat Asia-Eropa, menikmati perjalanan naik kereta api melintasi Trans-Siberia, dan menghabiskan masa pensiun di sebuah desa yang damai. Mimpi-mimpi ini menjadi dasar konten inspiratif yang ada di Catperku.com.

Jika Anda tertarik untuk berkolaborasi atau membantu mewujudkan mimpi Fahmi lewat travel blog Indonesia catperku.com, jangan ragu untuk menghubunginya sekarang melalui email: catperku[at]gmail.com.

Kunjungi halaman kerjasama untuk informasi lebih lanjut mengenai cara kerjasama dengan catperku.com, dan halaman portofolio untuk brand yang pernah bekerjasama dengan catperku.com.

Jelajahi website catperku.com, kunjungi channel youtube catperku untuk inspirasi perjalanan, cerita petualangan, dan tips traveling yang akan memperkaya pengalamanmu!

Berikut beberapa pilihan destinasi terbaik yang bisa kamu jelajahi di travel blog Indonesia catperku.com ini:

Berikut Cerita Perjalanan Terbaru Di 2024 Untuk Inspirasimu!

 

 

Hiruzen, Okayama Jepang: Paket Lengkap dalam Satu Destinasi Liburan Musim Dingin

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Bagi pecinta olahraga outdoor, Pegunungan Hiruzen-Kogen di Okayama adalah tempat yang direkomendasikan untuk mendaki, berkemah, dan bersepeda saat musim hangat, serta ski dan snowboarding saat musim dingin.

Jalur Alternatif Pulang Touring dari Bromo: Nongkojajar – Jabung – Malang

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Rute yang saya pilih kali ini adalah Nongkojajar - Jabung - Malang. Namun, ternyata pengalaman saya di jalur ini cukup mengecewakan. Sebagian besar jalannya dalam kondisi rusak! Untuk mendapatkan perjalanan yang lebih nyaman dengan jalan yang bagus, sebaiknya pilihlah jalur dekat dengan Kebun Raya Purwodadi!

Touring Dari Bukittinggi Ke Padang Via Kelok 44 Danau Maninjau

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Touring kali ini akan membawa kita dari Kota Bukittinggi ke destinasi yang menarik, yaitu Padang. Perjalanan kali ini akan melintasi salah satu danau yang indah di Sumatera Barat, yakni Danau Maninjau. Tidak hanya itu, kita juga akan melewati jalur yang terkenal di wilayah ini, yaitu Kelok 44!

Pengalaman Seru Trekking Di Gunung Akita Komagatake Seharian!

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Kali ini saya mau berbagi pengalaman seru trekking di Gunung Akita Komagatake seharian di travel blog Indonesia catperku.com ketika saya berkunjung ke Jepang pada musim gugur! Simak dengan baik, dan tonton sampai selesai videonya ya! Siapa tahu kamu juga mau mencoba trekking disini.

Liburan Sekaligus Reuni Bareng Teman Di Zrezidence Umalas Bali

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Saya dan istri kemarin sampai di Zrezidence siang hari ketika Bali sedang panas - panasnya. Tahu sendiri kan matahari bali ada berapa? Untungnya begitu sampai di Zrezidence kami langsung disambut dengan welcome drink jus semangka yang segar. Slurrp~ Pas banget untuk menyegarkan diri di siang hari.

Keliling Berlin Naik Kereta Api U-Bahn dan Transportasi Umum Lainnya

Catperku.com (Travel Blogger Indonesia) – Menggunakan U-Bahn Berlin adalah salah satu cara terbaik untuk menjelajahi kota ini dengan nyaman dan efisien. Dengan jaringan yang luas, kamu dapat mencapai banyak tujuan wisata dan menikmati pengalaman berkeliling Berlin yang lancar. Jadi, saat kamu berada di Berlin, jangan ragu untuk memanfaatkan sistem transportasi umum yang hebat ini.

Mencoba Masakan India Yang Penuh Cita Rasa

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Sekarang, saya harus bergembira, karena tidak perlu jauh - jauh terbang kesana kemari hanya demi makan siang atau makan malam dengan masakan India. Sudah ada Signatures Restaurant Jakarta yang berlokasi di Hotel Indonesia Kempinski menyediakan masakan India yang penuh cita rasa tadi. Kebetulan saya sempat mencoba makan disana beberapa waktu yang lalu.

Bersenang Senang di Hotel Centro Palawan Di Filipina

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Saya dijemput oleh pihak Hotel Centro dari bandara Palawan, yaitu Puerto Princessa Airport. Yang menjemput saya adalah seorang staff hotel. Dia sepertinya staf yang ramah dan suka berbicara. Sepanjang perjalanan menuju hotel yang hanya 15 menit itu dia banyak menjelaskan seputar Palawan.

Terios 7 Wonders : The Adventure Of Amazing Celebes Heritage!

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Tidak disangka keisengan saya mengikuti kompetisi blog yang ini membuahkan hasil. Memang sepertinya iseng lebih sering membawa keberuntungan buat saya. Kali ini saya memenangkan sebuah kompetisi blog yang selanjutnya membawa saya menjelajahi tanah celebes, dan menempuh jarak total sejauh kurang lebih sejauh 3000 KM.

T7W: Diary Day 13, Berakhir Indah Di WAKATOBI!

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Bercapek - capek dahulu bersenang kemudian, mungkin itulah yang dirasakan oleh setiap anggota tim Terios 7 Wonders Jelajah Amazing Celebes Heritage. Dimulai dari ujung celebes bagian utara Kota Manado, dan berakhir dengan indah di Wakatobi. Tentunya setelah tim menjelajah jarak yang lumayan jauh, yaitu kurang lebih sejauh 3000 KM.

T7W : Diary Day 12, Kajang Yang Menolak Teknologi

Catperku.com ( Travel Blogger Indonesia ) – Adalah Suku Kajang yang merupakan salah satu warisan budaya Indonesia. Suku ini juga dikenal sebagai masyarakat adat Ammatoa. Mereka menetap dan tinggal di Tana Toa, Kecamatan Kajang, Bulukumba, Sulawesi Selatan. Mereka memiliki desa dengan area seluas kurang lebih 3000 hektar, dengan hutan lebat seluas 600 hektar.

Review Penerbangan Garuda Indonesia Airbus A330-300 Kelas Ekonomi: Osaka – Denpasar

Catperku.com (Travel Blogger Indonesia) – Hai, semuanya! Aku punya cerita seru nih tentang pengalaman penerbanganku dengan Garuda Indonesia menggunakan pesawat Airbus A330-300 kelas ekonomi dari Osaka ke Denpasar. Jadi, kalau kamu penasaran bagaimana rasanya terbang dengan salah satu maskapai terbaik Indonesia, simak terus ulasan penerbangan ini ya.