Sayap Dan Langit Biru

Seperti pasangan yang serasi sehidup semati, sayap dan langit biru adalah hal yang tidak bisa terpisahkan. Langit biru selalu membuat saya tenang, seperti ketika saya betah berjam – jam duduk di tepi laut, melihat langit dan laut yang biru.  Entah kenapa, selain pandangan pertama pada cinta pertama, warna biru yang selalu menyhir saya. Ya, warna biru adalah salah satu warna favorit saya.

Sayap memiliki ceritanya sendiri, karena si sayap ini saya bisa hinggap sampai kemana mana, dari Pulau Dewata, Sulawesi, hingga negeri samurai yang berada nun jauh disana. karena itu, untuk membalas mereka, kali ini saya akan sedikit bercerita tentang si sayap dan langit biru. Lihat betapa harmonisnya mereka.

Ps : Semua foto saya ambil sendiri dengan kamera lama saya, Sony Alpha 200 dengan Lens Kit.

Baik – Baik Ya, Sayap, Langit Biru

Bersiap mengangkasa!
Bersiap mengangkasa!
Mengharu di langit yang biru!
Mengharu di langit yang biru!
Terbang tinggi dengan bangga!
Terbang tinggi dengan bangga!
Mengangkasa dengan rasa!
Mengangkasa dengan rasa!
Mengangkasa dengan rasa!
Terbang! Terus terbang!
Lupakan rasa, biru di depan mata.
Lupakan rasa, biru di depan mata.
Warna biru memang bisa membuat bahagia
Warna biru memang bisa membuat bahagia
Melihat keluar jendela, ada apa?
Melihat keluar jendela, ada apa?
Awan, terbentang luas seperti kapas
Awan, terbentang luas seperti kapas
Siapakah gerangan yang tinggal disana?
Siapakah gerangan yang tinggal disana?
Mari kita lihat lebih dekat
Mari kita lihat lebih dekat
Sebelum kita mendarat!
Sebelum kita mendarat!
Mendarat menjejakkan kaki ke tanah!
Mendarat menjejakkan kaki ke tanah!
Bentangkan sayapmu!
Bentangkan sayapmu!
Bentangkan sayapmu! Agar bisa mendarat di darat dengan selamat!
Bentangkan sayapmu! Agar bisa mendarat di darat dengan selamat!

Berani Bermimpi, Berani Traveling, Berani Bertualang!
Ikuti travel blog catperku di social media : Instagram @catperku, Twitter @catperku & like Facebook catperku. Travel blog catperku juga menerima dukungan dengan donasi, dan atau ajakan kerjasama.


Fahmi (catperku.com)

Fahmi (catperku.com)

Travel Blogger Indonesia, Travel Enthusiast, Backpacker, Geek Travel Blogger penulis catperku.com, Banyak ya? Satu lagi! Sekarang sedang belajar menulis. Punya mimpi keliling dunia dan pensiun menjadi seorang penulis. So sekarang lagi cari dana buat keliling dunia nih! Berminat membantu mewujudkan mimpi saya? Cepetan hubungi di [email protected] Cepetan Ga pake lama ya!
http://catperku.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *